8 Cara Ampuh Hentikan HP Dilacak dan Kenali Tanda-Tanda Penyadapan

Hp kena sadap
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Siapa sangka, ponsel pintar yang kita gunakan sehari-hari ternyata bisa menjadi alat untuk melacak keberadaan kita. 

Berapa Tahun Sekali Harus Ganti HP Agar Tidak Ketinggalan Zaman? Simak Tips dan Triknya

Fitur pelacakan lokasi yang semakin canggih memudahkan kita menemukan tempat atau orang yang kita cari, namun di sisi lain juga membuka peluang bagi pihak yang tidak bertanggung jawab untuk memata-matai aktivitas kita. 

Jika Anda merasa privasimu terganggu atau khawatir data pribadi Anda disalahgunakan, artikel ini akan memberikan panduan lengkap tentang cara menghentikan pelacakan HP dan mengenali tanda-tanda penyadapan.

Kapan Waktu yang Tepat Ganti HP Baru? Ini Penjelasannya

Sudah menjadi rahasia umum bahwa HP dilengkapi fitur yang bisa melacak lokasi seseorang. 

Hp kena sadap

Photo :
  • Istimewa
Berapa Lama Idealnya Memakai HP Sebelum Ganti Baru?

Jika Anda tak mau 'dibuntuti', ada 8 cara untuk menanggulanginya. 

Berikut cara mudah untuk menghindari orang lain melacak lokasi atau memata-matai HP menurut New York Post:

1. Sesuaikan Pengaturan Lokasi:

Halaman Selanjutnya
img_title