HP Realme Note 60 Segera Hadir di Indonesia, Intip Spesifikasinya!

realme note 60
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Setelah Realme Note 50 yang dirilis pada Februari lalu, penerusnya sudah hadir kurang dari setahun, bahkan hanya enam bulan.

Baterai Awet Performa Kencang: Kombinasi Sempurna Dimensity 9300+ di Samsung Galaxy Tab S10 Series

Realme Note 60 dikonfirmasi bakal secara resmi meluncur di Tanah Air pada tanggal 28 Agustus 2024 nanti.

realme note 60

Photo :
  • Istimewa
Duel Harga Oppo Find N2 Flip vs Galaxy Z Flip 4: Ponsel Lipat Mewah, Mana yang Lebih Worth It?

Realme Note 60 sendiri kali ini diklaim sebagai smartphone sejutaan yang lebih tahan banting. Ini berkat rangka metal yang menjadi peningkatan dari generasi sebelumnya dan kini juga punya rating IP64 sehingga lebih tahan terhadap debu serta percikan air.

Spesifikasi Realme Note 60

Pilih Oppo Find N2 Flip atau Galaxy Z Flip 4? Cek Fitur Andalan Keduanya

Dari segi spesifikasi Realme Note 60 juga mendapatkan upgrade pada beberapa aspek. Sementara chipset yang dipakai masih sama yakni Unisoc T612, smartphone entry-level tersebut sekarang dibekali RAM lebih besar hingga 8GB dan storage sampai 256GB.

Urusan layar masih sama, di mana Realme membekalinya dengan layar IPS berukuran 6,74 inci, yang punya resolusi HD+ dan refresh rate 90Hz. Layar tersebut memiliki tingkat kecerahan 560 nits dengan 180Hz touch sampling rate.

Halaman Selanjutnya
img_title