Untuk Gen Z: 4 HP Terbaru Desain Kekinian, Fitur Lengkap Harga Rp1 Jutaan
Sabtu, 7 September 2024 - 18:25 WIB
Sumber :
- Istimewa
dengan menghadirkan layar tangguh dengan proteksi ArmorShell, sertifikasi High Reliability, dan layar reinforced glass.
Baca Juga :
Trik Sederhana Anti Gores HP Anti Pecah dari Botol Bekas, Murah Meriah dan Bisa Dibuat Sendiri!
Fitur ini diklaim dapat menjaga layar dari kerusakan fisik dalam penggunaan harian seperti terjatuh, terbentur, dan tertekan.
Spesifikasi Utama:
Layar: IPS LCD, 90Hz, 6.74 inci
Chipset: Unisoc Tiger T612
RAM: 4GB, 6GB, 8GB
Penyimpanan: 64GB, 128GB, 256GB (dapat ditambah dengan microSD)
Kamera Belakang: 32MP
Kamera Depan: 5MP
Baterai: 5000mAh
Sistem Operasi: Android 14, Realme UI 5.0
Halaman Selanjutnya
Fitur Tambahan: IP64 (tahan debu dan percikan air), Mini Capsule 2.0