Perbandingan Realme Note 60 vs Redmi 13C di 2024, Cek Spesifikasinya di Bawah!

realme note 60
Sumber :
  • Istimewa

1. Desain bodi realme Note 60 lebih unggul karena tahan percikan air

Bingung Pilih HP? Ini Dia 5 POCO F Series RAM 8GB Mulai Rp2 Jutaan

Bagian belakang kedua HP ini cukup mirip. Namun, bumper kamera realme Note 60 sedikit lebih luas. Bagian depan kedua HP ini terdapat kamera yang masih bergaya water drop. Di bagian display, baik realme Note 60 maupun Redmi 13C sama-sama mengusung layar IPS seluas 6,74 inci dengan refresh rate sampai 90Hz.

Soal material bodi, realme Note 60 lebih unggul karena mengantongi sertifikasi IP64 yang memungkinkan HP ini tahan terhadap percikan air dan debu. Bodi realme Note 60 juga diklaim tahan benturan karena dilindungi oleh ArmorShell. Bagian layarnya diproteksi oleh Reinforced Glass. Namun, di sisi lain layar Redmi 13C juga sudah diproteksi oleh Corning Gorilla Glass. 

Inilah Harga Smartphone Samsung A25 5G 2024, HP Terbaru dengan Spesifikasi Terbaik!

2. Keduanya punya kinerja prosesor yang cenderung berimbang

Pada bagian performa, kedua HP ini didukung oleh dua prosesor berbeda. realme Note 60 datang dengan Unisoc T612. Di sisi lain, Redmi 13C membawa MediaTek Helio G85. Dalam pengujian AnTuTu Benchmark di beberapa situs terkenal, kedua SoC ini punya skor relatif berimbang dengan berada di angka sekitar 220 ribuan. 

Update Harga HP Samsung A25 5G Terbaru September 2024, Hp Spek Oke Kian Murah Series A

Realme Note 60 yang berjalan dengan Android 14 menyediakan tiga opsi RAM yang terdiri dari 4/64GB, 6/128GB, dan 8/256GB. Sebagai pesaing, Redmi 13C dengan Android 13 punya dua varian RAM, yakni 6/128GB dan 8/256GB. Dengan begitu, realme Note 60 memberikan lebih banyak opsi harga. 

3. Di sektor kamera, Redmi 13C jadi pemenangnya dengan megapiksel lebih besar

Halaman Selanjutnya
img_title