HP Murah Dengan Kualitas yang Hampir Setara Kelas Atas di 2024, Dijamin Lancar!

asus Zenfone 10
Sumber :
  • Istimewa

Gak lengkap daftar HP gaming Android paling oke di Indonesia saat ini kalau tidak memasukkan Poco X6 Pro. Dijual Rp4,9 jutaan,smartphoneini memang cocok disebut sebagai HP gaming untuk para gamer ‘budget cekak’.

Samsung Galaxy F05: Pilihan Smartphone Baru Rp1 Jutaan yang Layak Dipertimbangkan

Menyandang nama ‘Pro’, Poco X6 Pro disokong spesifikasi yang lebih jago dari model regular. Poco X6 Pro jadi ponsel pertama di Indonesia dengan prosesor MediaTek Dimensity 8300-Ultra.

Dibanding seri sebelumnya, Dimensity 8200-Ultra, kinerja CPU-nya 20 persen lebih cepat dengan pemakaian daya baterai 30 persen lebih hemat. Ditambah, kinerja GPU Mali-G615 MC6 pada Dimensity 8300-Ultra meningkat hingga 60 persen dan efisiensi daya hingga 55 persen lebih baik.

Cuma 1 Jutaan, Nubia V60 Bikin Kamu Tetap Stylish dan Canggih!

Prosesor tersebut dipadukan dengan RAM hingga 12 GB dengan memori penyimpanan sampai 512 GB berjenis UFS 4.0. Kapasitas baterai ini lebih kecil dari model reguler, yakni 5.000 mAh denganfast charging67W.

Bagian layarnya juga sudah bagus, dimanasmartphoneini membawa layar CrystalRes Flow AMOLED Dot Display seluas 6,67 inci yang sudah mendukung Dolby Vision danrefresh rate120Hz, serta punya sertifikasi HDR10 dan dilapisi Gorilla Glass 5.

Review ZTE Nubia V60 Design: HP Desain Mewah, Harga Cuma Sejutaan!

4. iQOO Z9

Harga iQOO Z9 di Indonesia mulai Rp3,9 jutaan, tapi spek yang dibawanya sudah mumpuni untuk main game Android apapun. 

Halaman Selanjutnya
img_title