Smartphone Samsung 2 Jutaan, Galaxy A15 atau M15 5G?

Samsung Galaxy A15 5G
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur – Bagi Anda yang ingin mendapatkan smartphone Samsung berkualitas dengan anggaran terbatas, ponsel seharga 2 jutaan ini bisa menjadi pilihan cerdas. Dengan harga yang ramah di kantong dan teknologi mutakhir, Samsung Galaxy A15 dan Samsung Galaxy M15 5G siap menjadi solusi ideal Anda. Namun, mana yang lebih unggul? Berikut ulasannya.

Samsung Galaxy A15: Kekuatan di Kelas Menengah

Daftar 7 Smartphone Punya RAM 8 GB Ada Infinix, Poco, hingga Redmi di Bulan November 2024!

Samsung Galaxy A15 memulai debutnya dengan prosesor Mediatek Helio G99, yang merupakan chip terbaru di kelas menengah tahun 2023. Dengan prosesor ini, Galaxy A15 menawarkan performa yang memadai untuk berbagai kebutuhan sehari-hari. 

Layar ponsel ini adalah panel Super AMOLED berukuran 6,5 inci yang memukau, menampilkan resolusi Full HD+ dan refresh rate 90Hz. Fitur ini menjanjikan visual yang tajam dan pengalaman menonton yang menyenangkan.

Duel Kuat: Oppo Find X5 Pro dan Xiaomi 14T Pro, Temukan Keunggulan dan Kekurangannya!

Kamera Galaxy A15 juga tidak kalah menarik. Terdapat tiga lensa di bagian belakang—50MP (wide), 5MP (ultrawide), dan 2MP (macro)—yang siap menangkap gambar berkualitas tinggi. Kamera utama dapat merekam video dalam format 1080p@30fps, sementara kamera depan 13MP (wide) juga mendukung perekaman video dengan kualitas serupa.

Baterai 5.000 mAh dengan fast charging 25W memastikan Anda tidak kehabisan daya, meski Anda sibuk beraktivitas sepanjang hari. Harga Galaxy A15 saat ini mulai dari Rp 2,5 juta untuk varian 8/128GB dan Rp 2,8 juta untuk varian 8/256GB.

Samsung Galaxy M15 5G: Kehebatan dalam Genggaman

Halaman Selanjutnya
img_title
Inilah Perbandingan Oppo Find X5 Pro dan Xiaomi 14T Pro, Mana yang Paling Cocok untuk Kamu?