3 Laptop Predator Gaming Terbaik 2024, Pilihan Wajib untuk Pro Player

Acer Predator helios
Sumber :
  • Istimewa

CianjurPredator Gaming Indonesia kembali berpartisipasi dalam kompetisi eSports nasional dengan berpartisipasi dalam turnamen yang akan berlangsung di Jakarta pada 24–28 Juli 2024. Dengan berpartisipasi di turnamen ini, Predator Gaming akan meningkatkan pengalaman bermain para pemain profesional untuk memenangkan seluruh pertandingan. 

iQOO 13: Ponsel Gaming dengan Performa Kencang dan Efisiensi Baterai Mengesankan!

Nah, berikut 3 rekomendasi laptop dengan spesifikasi predator gaming terbaik di tahun 2024 yang wajib pro player miliki: 

1. Predator Helios Neo 16

Infinix Gaming: 5 HP dengan Performa Tinggi dan Harga Terjangkau Awal 2025, Cek Daftarnya!

Pada lini laptop gaming, turut hadir Predator Helios Neo 16, yang digunakan oleh para coach selama turnamen. Laptop gaming terbaru dari Predator Gaming ini dirancang untuk triple-A gamer dan melakukan tugas multitasking.

Acer Predator helios 16

Photo :
  • Istimewa
Harga Terjangkau, Kualitas Gaming Terbaik di Awal Tahun 2025: Pilih Ponsel Infinix Kamu!

Predator Gaming menawarkan kartu grafis GeForce RTX 4070, RTX 4060, dan RTX 4050, serta prosesor Intel Core HX series generasi ke-14, yang memiliki arsitektur hybrid Intel Performance, yang meningkatkan kinerja dalam menangani berbagai tugas berat. 

Selain itu, laptop 16 inci ini memiliki teknologi kipas 3D AeroBlade Generasi ke-5, pipa panas cair metal, dan pipa panas vector. Teknologi ini memastikan performa yang konsisten dalam bermain game bahkan saat cuaca paling panas, dengan peningkatan aliran udara hingga 55%. 

Halaman Selanjutnya
img_title