Menangan Siapa? Vivo X100 Tantang Samsung Galaxy S24, Cek It Out Spesifikasinya

Vivo x100
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur – Beberapa bulan sebelumnya, secara internasional pada 18 Januari 2024 dan di Indonesia pada 1 Februari 2024. Apakah Samsung Galaxy S24 akan kalah dalam spesifikasi dibandingkan dengan Vivo X100 karena keunggulannya yang banyak. Mari kita bandingkan spesifikasi dan harga dari ponsel flagship Vivo X100 dan Samsung Galaxy S24. Vivo X100 telah diluncurkan di Indonesia pada tanggal 12 Juni 2024, sedangkan Samsung Galaxy S24 sudah tersedia.

Perang Desain Tipis: Galaxy S25 Slim dan iPhone 17 Air Siap Memukau di November 2024

Meskipun demikian, penting untuk diingat bahwa harga HP Samsung Galaxy S24 dan Vivo X100 masih mematok harga Rp 2 juta lebih tinggi. Jika Anda ingin mendapatkan informasi lebih detail mengenai spesifikasi dan harga keduanya, silakan simak ulasan lengkap di bawah ini.

Spesifikasi HP Vivo X100 

Desain Tipis dan Futuristik, Oppo Reno 13 Siap Meluncur! Apa Saja Fitur Barunya?

Harga HP Samsung Galaxy S24 Plus.

Photo :
  • pinterest

Vivo X100 reguler pertama kali dirilis bersama dengan saudaranya, Vivo X100 Pro. Kedua ponsel memiliki layar melengkung (curved) di sisi kanan dan kirinya dan memiliki panel AMOLED LTPO 8T 6,78 inci dengan resolusi 1,5K, refresh rate adaptif 1-120 Hz, kecerahan puncak 3.000 nits, dan dukungan untuk pemindai sidik jari di bawah layar. 

Desain Mirip iPhone 16, Oppo Reno 13 Series Masuk Indonesia Bulan Ini

Tidak berbeda dengan varian Pro, layar Vivo X100 memiliki punch hole yang menampung kamera depan beresolusi 32 MP. Tiga kamera belakang Vivo X100 standar: kamera utama 50 MP (f/1.57, sensor Sony IMX920), kamera ultra wide 50 MP, dan kamera telefoto 64 MP dengan 3x zoom optik, OIS. 

Meski konfigurasinya berbeda, ketiganya juga sudah dilapisi T coating layaknya milik Vivo X100 Pro. Lapisan T coating ini diklaim mendukung hasil jepretan anti reflektifitas hingga 50 persen dibandingkan seri Vivo X90, meminimalisasi pantulan, efek flare, stray light, dan ghosting dalam pengambilan gambar.

Halaman Selanjutnya
img_title