Gunting Karatan? Cuma Modal Baking Soda, Gunting Jadi Bebas Karat Lagi Tips Ampuh dengan Bahan Dapur

Tips Mengatasi Gunting Karat
Sumber :
  • id.pinterest.com

Cianjur – Karat di gunting memang mengganggu dan bisa menumpuk seiring waktu. Namun jangan buru-buru dibuang, kamu bisa atasi hanya dengan baking soda. Cara mudah yang bisa kamu lakukan di rumah.

Siap Liburan ke Korea? Intip Tips Anti Ribet Ini Agar Jalan-Jalan Makin Seru!

Bahan dapur satu ini terkenal serbaguna dan mudah ditemukan. Selain buat kue, ternyata bisa juga jadi pembersih karat yang ampuh. Jadi tidak hanya bisa digunakan untuk gunting, bisa diaplikasikan ke benda lain yang muali berkarat.

Tips berikut tidak perlu waktu lama. Cukup dalam hitungan menit karat hilang dari gunting. Tanpa perlu beli gunting baru cara ini bikin kamu hemat pengeluaran dan cukup simpel dilakukan.

Budget Mepet? Ini Tips Liburan Murah ke Singapura Tetap Seru dan Hemat!

Simak caranya berikut ini supaya hasilnya maksimal. Langkah-langkahnya sangat mudah dipraktikkan. Yuk intip tips di bawah ini supaya hasilnya gunting bersih maksimal!

1. Bikin Pasta Baking Soda

Tipe Kepribadian Kamu yang Mana? Tes MBTI Populer Ini Penjelasannya Bikin Kamu Paham Banget!

Campurkan baking soda dengan sedikit air sampai membentuk pasta. Teksturnya harus cukup kental agar bisa menempel di permukaan logam.

2. Oles ke Bagian Berkarat

Halaman Selanjutnya
img_title