3 Cara Ampuh Atasi Sariawan dengan Garam: Redakan Nyeri, Luka Cepat Sembuh!
Selasa, 25 Maret 2025 - 20:30 WIB
Sumber :
- ISTIMEWA
Cianjur –3 Cara Ampuh Atasi Sariawan dengan Garam: Redakan Nyeri, Luka Cepat Sembuh!
Sariawan memang sangat mengganggu, terutama saat makan atau berbicara.
Nyeri dan luka yang ditimbulkan bisa membuat aktivitas sehari-hari menjadi tidak nyaman.
Tapi jangan khawatir, ada cara alami dan murah untuk mengatasinya, yaitu dengan menggunakan garam.
garam
Photo :
- ISTIMEWA
3 Cara Ampuh Mengatasi Sariawan dengan Garam:
1. Berkumur dengan Air Garam:
Halaman Selanjutnya
• Larutkan 1 sendok teh garam dalam 1 gelas air hangat.