Purwoceng : Tanaman Herbal untuk Meningkatkan Seksualitas Pria
- Istimewa
Purwoceng diketahui mengandung beragam senyawa bioaktif yang memiliki sifat antioksidan, seperti flavonoid, saponin, tanin, dan asam fenolik. Zat antioksidan tersebut berperan penting dalam mencegah dan memperbaiki kerusakan sel-sel tubuh akibat paparan radikal bebas.
3. Membantu mengatasi infeksi
Tidak hanya menghasilkan aktivitas antioksidan, senyawa flavonoid dan fenolik yang terkandung dalam purwoceng juga memiliki sifat antibakteri, terutama untuk membasmi bakteri Staphylococcus aureus, Salmonella typhi, dan Escherichia coli.
Berkat manfaat tersebut, purwoceng diklaim dapat membantu mengatasi infeksi bakteri di saluran kemih, saluran pernapasan, dan saluran cerna. Tak hanya dapat membasmi bakteri, purwoceng juga diketahui dapat mencegah dan membasmi jamur Candida albicans.
4. Mengurangi peradangan
Selain memiliki sifat antioksidan dan antibakteri, purwoceng diketahui memiliki sifat antiradang. Oleh karena itu, manfaat purwoceng juga diklaim baik untuk membantu proses penyembuhan luka, meredakan sariawan, mengurangi nyeri dan pembengkakan, serta mencegah dan meringankan kerusakan organ, seperti hati.
5. Menghambat pertumbuhan sel kanker