Smartphone Sharp Aquos R9 Resmi Dirilis di Indonesia di Bulan Desember 2024!

Sharp Aquos R9
Sumber :
  • Istimewa

CianjurSharp Aquos R9, smartphone tertinggi perusahaan, resmi diluncurkan di Indonesia. 

Desain Premium dan Fitur Tahan Air: Apa Lagi Keunggulan Sharp Aquos R9?

Perangkat tersebut hadir dengan mengusung beragam fitur kelas atas, terutama dari segi kamera yang berkolaborasi dengan Leica.

Sharp Aquos R9

Photo :
  • Istimewa
Berani Coba? Sharp Aquos R9 Tawarkan Ketahanan Standar Militer dan Kamera Selfie 50MP

Selain itu, Sharp Aquos R9 juga membawa desain yang elegan “boxy” serba flat dan punya dimensi yang cukup kompak. Di atas kertas smartphone tersebut punya ukuran 165 x 75 x 8,9 mm dengan bobot sekitar 195 gram.

Spesifikasi Sharp Aquos R9

Smartphone Tahan Debu dan Air dengan Kamera Leica? Kenali Keunggulan Sharp Aquos R9!

Sharp Aquos R9 menawarkan layar berukuran 6,5 inci dengan panel IGZO OLED, dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate yang sangat tinggi hingga 240Hz (interpolasi). Layar tersebut juga menawarkan peak brightness hingga 1.500 nits.

Meski masuk kategori flagship dari Sharp, tapi dapur pacu utamanya mengandalkan chipset midrange yakni Snapdragon 7+ Gen 3. Ditemani RAM LPDDR5x 12GB dan storage 256GB, sementara kapasitas baterai sebesar 5.000mAh.

Halaman Selanjutnya
img_title