Adu Spesifikasi Galaxy A06 dan A05s, Pilihan Terbaik Akhir Tahun 2024!

Galaxy A06 vs Galaxy A05s
Sumber :
  • gsmarena.com

Namun, Galaxy A06 menawarkan sesuatu yang istimewa dalam hal keamanan. Fitur Samsung Knox Vault, yang biasanya hanya ditemukan di ponsel flagship, hadir pertama kali di seri Galaxy A06. 

Tablet Kamu Gampang Jatuh ? Rekomendasi Action Stand Holder Tablet Terbaik dan Murah Bisa Mengatasinya

Dengan kemampuan untuk melindungi data penting seperti PIN dan pola kunci layar dalam memori terpisah, serta menyediakan fitur keamanan seperti Auto Blocker dan Secure Folder, Galaxy A06 lebih unggul dalam hal perlindungan data. 

Untuk software, Galaxy A06 sudah menggunakan Android 14 dengan One UI 6.1, sementara Galaxy A05s masih menggunakan Android 13 dengan One UI 5.1.

5 Rekomendasi Tablet Murah dan Terbaik Awal 2025

Berpindah ke desain dan layar, kedua ponsel ini memiliki dimensi dan bobot yang hampir serupa. 

Galaxy A06 sedikit lebih ringan dan ramping dengan dimensi 167,3 x 77,3 x 8 mm dan bobot 189 gram, sementara Galaxy A05s sedikit lebih besar dengan dimensi 168 x 77,8 x 8,8 mm dan bobot 194 gram. 

Ide Kreatif ! Tips Desain Kamar Tidur Kamu Seperti Ala Drama Korea

Dari segi tampilan, keduanya menawarkan desain minimalis, meskipun Galaxy A06 memiliki tekstur pada bagian belakang yang memberikan kesan lebih elegan dibandingkan dengan desain flat pada Galaxy A05s. 

Untuk layar, Galaxy A06 dilengkapi dengan layar LCD 6,7 inci Full HD Plus dengan refresh rate 60Hz, sedangkan Galaxy A05s menggunakan panel PLS yang juga berukuran 6,7 inci dan mendukung refresh rate 90Hz, memberikan pengalaman visual yang lebih halus.

Halaman Selanjutnya
img_title