WhatsApp Rilis Fitur Transkrip Pesan Suara, Begini Cara Menggunakannya
Minggu, 24 November 2024 - 21:35 WIB
Sumber :
- Istimewa
Buka Pengaturan.
Kemudian klik Chat.
Temukan "Transkrip pesan suara" untuk mengaktifkan atau menonaktifkan transkripsi secara mudah, lalu pilih bahasa transkrip.
Baca Juga :
Ingin Rice Cooker Kamu Tetap Bersih dan Tahan Lama? Simak Tips Ini, Cuma Pakai Bahan Sederhana
Cara lain adalah dengan menekan lama pesan tersebut, lalu ketuk "transkripsi".
Bahasa yang tersediaTranskrip akan diluncurkan secara global dalam beberapa minggu ke depan dengan beberapa bahasa pilihan untuk tahap awal.
Baca Juga :
Gagang Golok Copot? Lakukan Cara Rahasia Perbaiki Sendiri Pakai Bahan Sederhana, Tahan Lama!
Untuk iOS, bahasa yang saat ini tersedia meliputi:
iOS 16
Halaman Selanjutnya
Bahasa Arab. China. Inggris. Italia. Jepang. Jerman. Korea. Portugis Prancis. Rusia. Spanyol.