Spesifikasi Xiaomi Poco M6 Plus 5G: Gebrakan Baru di Dunia Ponsel Pintar

Spesifikasi dan harga HP Poco X6 dan Samsung Galaxy A15 4G.
Sumber :
  • pinterest

Cianjur – Poco, sub-brand dari Xiaomi, kembali mengguncang pasar smartphone dengan peluncuran Poco M6 Plus 5G, sebuah perangkat yang siap bersaing dengan berbagai fitur unggulan dan spesifikasi yang mengesankan.

Dari Redmi 13 5G ke Poco M6 Plus 5G

Android 15 Meluncur: Xiaomi Siap Beraksi, Sudah Upgrade? 

Seperti dilansir oleh Gizmochina pada Jumat (28/6/2024), Poco M6 Plus 5G merupakan hasil rebranding dari Redmi 13 5G yang sudah diperkenalkan di Tiongkok.

Walaupun demikian, dari segi desain dan fitur, kedua perangkat ini memiliki banyak kesamaan.

Tampilan Layar dan Desain

Realme Pad Mini: Tablet Murah dengan Performa Andal di 2024

Poco M6 Plus 5G mengusung layar 6,79 inci beresolusi Full HD+ (1080x2460) dengan teknologi IPS LCD, memberikan pengalaman visual yang tajam dan jernih.

Layar ini ideal untuk menonton video, bermain game, dan berselancar di media sosial. Desain bodi yang melengkung menambah kenyamanan dan estetika modern yang membuatnya mudah digenggam.

Halaman Selanjutnya
img_title
Smartphone Lipat Terbaru, Samsung Galaxy Z Flip 4 Pilihan Terbaik Tahun 2024