Apakah Gus Dur Benar? Timnas Indonesia Mulai Menyentuh Impian Piala Dunia!
Kamis, 9 Januari 2025 - 14:02 WIB
Sumber :
- istimewa
Cianjur – Pernyataan Presiden ke-4 Republik Indonesia Gus Dur, mengenai Timnas Indonesia yang bisa lolos ke Piala Dunia suatu hari nanti kembali mencuat setelah lebih dari dua dekade.
Gus Dur yang dikenal dengan pandangan-pandangan tajamnya pernah memberikan prediksi tentang masa depan sepak bola Indonesia, termasuk peluang Timnas untuk tampil di ajang terbesar dunia ini.
Meski pesimis saat itu, ucapan Gus Dur kini seakan mulai mendekati kenyataan.
Pada masa pemerintahannya, Gus Dur pernah berujar bahwa Timnas Indonesia masih membutuhkan waktu lama untuk bisa lolos ke Piala Dunia.
Bahkan, ia menyindir