Resep Populer Nasi Goreng Sayuran: Nikmatnya Sarapan Sehat dan Rendah Kalori
Kamis, 13 Februari 2025 - 08:00 WIB

Sumber :
- ISTIMEWA
3. Masukkan telur, aduk hingga telur matang dan tercampur rata dengan sayuran.
4. Masukkan nasi putih, aduk rata.
5. Tambahkan kecap manis, garam, dan merica bubuk. Aduk rata.
6. Masukkan daun bawang, aduk sebentar.
7. Angkat dan sajikan nasi goreng sayuran selagi hangat.
Tips:
• Gunakan nasi putih yang sudah dingin agar nasi goreng tidak lembek.