Rolade Tahu: Bekal Sehat dan Lezat untuk Senyum Si Kecil
Rabu, 29 Januari 2025 - 17:00 WIB

Sumber :
- ISTIMEWA
4. Siapkan talenan yang sudah dilapisi plastik wrap. letakkan telur dadar lalu tambahkan adonan tahu di atasnya dan ratakan, kemudian gulung.
5. Siapkan kukusan kemudian kukus rolade selama 15 menit.
6. Susun rolade tahu dalam kotak bekal bersama bahan pelengkap lainnya.
Manfaat Rolade Tahu untuk Pertumbuhan Anak:
• Memenuhi kebutuhan protein: Protein penting untuk pertumbuhan sel dan memperbaiki jaringan tubuh.
• Meningkatkan daya tahan tubuh: Vitamin dan mineral dalam sayuran membantu meningkatkan sistem imun anak.
• Menjaga kesehatan pencernaan: Serat yang terkandung dalam sayuran membantu melancarkan pencernaan.
Tips Membuat Bekal Anak Lebih Menarik: