Lagi Cari HP dengan Performa Kencang? Yuk Intip 4 HP Lain yang Pakai Chipset Dimensity 7300!
Senin, 14 Oktober 2024 - 12:19 WIB
Sumber :
- Istimewa
Buat yang cari HP gaming dengan harga terjangkau, Realme Narzo 70 Turbo bisa jadi pilihan. Skor AnTuTu-nya sampai 749 ribu poin, lho! Layarnya OLED 6,67 inci, plus refresh rate 120Hz. Harganya sekitar Rp 3,8 juta di India. Mantap, kan?
4. Vivo V40e
Kalau kamu lebih suka HP dengan fitur kamera canggih, cek Vivo V40e. Selain Dimensity 7300, HP ini punya kamera utama 50MP yang sudah didukung OIS dan ultrawide 8MP. Buat selfie? Ada kamera depan 50MP! Harganya sekitar Rp 5,4 juta. Worth it buat kamu yang doyan foto-foto.
Nah, itu dia 4 HP selain Oppo Reno12 yang pakai Dimensity 7300. Jadi, kalau kamu lagi cari HP dengan performa bagus dan harga bervariasi, kamu bisa pilih salah satu dari daftar di atas. Mana yang jadi favoritmu?