Pinkan Mambo Ungkap Kesedihan Gegara Dihujat Netizen Buntut Kasus Sang Anak

Pinkan Mambo
Sumber :
  • VIVA.co.id

Karena itu, Pinkan Mambo mengaku ingin meluruskan masalahnya dengan sang anak yang terlanjur dibongkar kepada publik. Pinkan merasa dia adalah ibu yang baik karena selalu berusaha memenuhi setiap kebutuhan anak-anaknya.

"Saya di sini cuma mau klarifikasi sampai situ aja bahwa saya itu ibu yang sangat baik, yang kalau butuh uang tuh bisa tinggal bilang 'mami minta uang'," ungkap Pinkan Mambo.