Harga dan Spesifikasi Terbaru HP Infinix di Akhir Agustus 2024
Selasa, 27 Agustus 2024 - 15:02 WIB
Sumber :
- Istimewa
Spesifikasi Utama:
- Chipset: Dimensity 8200 Ultimate 4nm 5G.
- Layar: 6,78 inci FHD+ AMOLED, refresh rate 144Hz.
- Kamera Utama: 108 MP dengan OIS.
- Kamera Depan: 32 MP.
- Baterai: 5.000 mAh dengan FastCharge 2.0 berdaya 45 Watt.
Dikenal dengan desain Cyber Mecha yang futuristik, GT 20 Pro tidak hanya menawarkan performa yang hebat, tetapi juga tampilan yang menarik.