Hampir Jelang iPhone 16 Series Rilis, Harga iPhone 15 Series Turun Nggak?
Senin, 26 Agustus 2024 - 11:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
Berikut ini rincian harga baru iPhone 15, 15 Plus, 15 Pro, dan 15 Pro Max.
Harga iPhone 15
• iPhone 15 128 GB: Rp 13.999.000 dari harga awal Rp16.499.000
• iPhone 15 256 GB: Rp 16.999.000 dari harga awal Rp19.499.000
• iPhone 15 512 GB: Rp20.499.000 (Blibli) dari harga awal Rp23.499.000
• iPhone 15 512 GB: Rp 20.999.000 (iBox) dari harga awal Rp23.499.000
Harga iPhone 15 Plus
• iPhone 15 Plus 128 GB: Rp 15.999.000 dari harga awal Rp18.499.000