Ada 5 Kelebihan Xiaomi Redmi A3 yang Cocok Jadi Pilihan HP untuk Pemula selain Harganya Rp 1,2 Juta
Sabtu, 24 Agustus 2024 - 20:28 WIB
Sumber :
- Istimewa
Hal tersebut dapat memberikan pengalaman pengisian daya yang lebih cepat dan praktis.
5. Memori Lega
Hal lain yang nampak diunggulkan bersama Xiaomi Redmi A3 adalah sektor memori yang tergolong lega.
Melengkapi performa chipset MediaTek Helio G36 yang diusungnya, HP entry level ini dibekali pula memori RAM 4 GB dengan Storage 128 GB.
Xiaomi turut membekali HP entry level ini fitur ekspansi RAM 4 GB yang bisa diaktifkan untuk memperluas kapasitas memori sampai 8 GB.