Kumpulan Smartphone Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik Agustus 2024

Tecno pova 5
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Pilihan buat anda smartphone di bawah 1 juta yang memiliki kinerja memuaskan berikut ini. 

Selain itu, itu bisa menjadi referensi untuk menemukan HP murah dengan memori besar.

Tecno pova 5

Photo :
  • Istimewa

Kumpulan Smartphone Memori 256 GB Murah 1 Jutaan Rupiah Terbaik Pada Agustus 2024.

Ini adalah rekomendasi HP terbaik dengan harga 1 juta rupiah memori 256 GB.

1. Tecno Pova 5

Layar: IPS LCD, 6,78 inci, Full HD Plus (1.080x2.460 piksel), refresh rate 120Hz

Dimensi: 168,6 mm (tinggi) x 76,6 mm (lebar) x 9 mm (ketebalan), 220 gram

Chipset: Mediatek Helio G99 (6nm) RAM/ROM 8/256 GB

Kamera belakang: Kamera 50 MP berteknologi AI dan kamera depth sensor

Kamera depan: 8 MP Baterai 6.000mAh, fast charging 45 watt

Software: Android 13, HiOS

Fitur lain: NFC, Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, jack audio 3,5 mm, pemindai sidik jari di samping perangkat, USB-C, dual speaker, dan fitur Extended RAM 8 GB (total 16GB). Harga: Rp 1.999.000

2. Infinix Hot 40 Pro

Layar: Layar IPS LCD 6,78 inci, resolusi Full HD Plus (1.920 x 1.080 piksel), refresh rate 120 Hz, rasio layar ke bodi 90,7 persen, fitur Dark Region Enhancement (DRE) Sunlight Readable Tech

Dimensi: 168,6 x 76,6 x 8,25mm, bobot 199 gram

Chipset: MediaTek Helio G99 (6 nm)

RAM dan media penyimpanan: RAM: 8 GB (+Extended RAM 8 GB) Storage: 256 GB (+microSD 1 TB)

Kamera depan: 32 MP (f/2.2)

Kamera belakang: Kamera utama 108 MP (f/1.8) Kamera 2 MP (f/2.4, macro) Lensa AI

Sistem operasi: Android 13, dipoles dengan antarmuka XOS 13.

Baterai: 5.000 mAh, fast charging 33 Watt Fitur pendukung NFC, dual speaker DTS dengan Hi-Res Audio, pemindai sidik jari samping (side-mounted fingerprint), Metamaterial Antenna

Harga: Rp 2.199.000

3. Tecno Spark 20

Layar: 6,6 inci IPS LCD, 720 x 1612 piksel, 90Hz

Prosesor: MediaTek Helio G85

RAM: 8GB

Penyimpanan: 256GB

Kamera belakang: 50MP (utama), 0,08MP (AI)

Kamera depan: 32MP

Baterai: 5000mAh

OS: Android 13, HiOS

Sensor: Fingerprint sensor, accelerometer, cahaya, proximity, compass

Harga: Rp 1.749.000 

4. Redmi 13

Layar: Layar IPS LCD 6,79 inci, resolusi Full HD Plus (2.460 x 1.080 piksel), refresh rate 90 Hz, brightness maksimum 550 nits, kerapatan piksel 396 ppi, sertifikasi Low Blue Light TUV Rheinland

Dimensi: 168,6 x 76,28 x 8,3 mm, bobot 208 gram

Chipset: MediaTek Helio G91 Ultra (12 nm).

RAM/penyimpanan: 8 GB/128 GB 8 GB/256 GB Ekstensi RAM 8 GB microSD hingga 1 TB

Kamera depan: 13 MP (f/2.45)

Kamera belakang: Kamera utama 108 MP (f/1,75) sensor 1/1,67" Kamera makro 2 MP (f/2,4)

Sistem operasi: Android 14, dipoles antarmuka HyperOS

Baterai: 5.030 mAh, fast charging 33 Watt

Fitur pendukung: Koneksi 4G, sertifikasi IP53, IR blaster, NFC, jack audio 3,5 mm, Bluetooth 5.4, fingerprint samping, face unlock AI, USB-C, Corning Gorilla Glass.

Harga: 8GB+128GB: Rp1.899.000

5. Redmi 13C

Layar: Layar LCD 6,74 inci, resolusi HD Plus (720 x 1.600 piksel), refresh rate 90 Hz, touch sampling rate 180 Hz, kerapatan piksel 260 ppi, brightness 450 nits, rasio kontras 1500:1, kedalaman warna 8-bit, cakupan gamut warna 70 persen NTSC, sertifikasi TUV Low Blue Light/Flicker Free

Dimensi: 168 mm (panjang) x 78 mm (lebar) x 8,09 mm (ketebalan), bobot 192 gram

Chipset: MediaTek Helio G85

RAM dan media penyimpanan: RAM: 6 GB/8GB (+ Extended RAM 8 GB) Storage: 128 GB/256 GB (+ microSD 1TB)

Kamera depan: 8 MP (f/2.0)

Kamera belakang: Kamera utama: 50 MP (f/1.8) Kamera makro: 2 MP (f/2.4) Kamera penunjang Auxiliary Lens

Sistem operasi: Android 13, antarmuka MiUI 14

Baterai: 5.000 mAh, fast charging 18 Watt

Fitur pendukung: NFC, pemindai sidik jari (fingerprint) yang terintegrasi dengan tombol daya (side-mounted), konektivitas 4G, USB-C, jack audio 3,5 mm, Dual SIM, GPS, face unlock

Harga: Rp 1.499.000

6. POCO M6

Layar: IPS LCD dengan refresh rate 90Hz dan kecerahan 550 nits (HBM) dengan ukuran 6,79 inci dengan rasio layar-ke-tubuh sekitar 85,1%, serta resolusi 1080 x 2460 piksel.

Dimensi: 168,6 mm (tinggi) x 76,28 mm (lebar) x 8,3 mm (tebal) dengan bobot 205 gram

Chipset: Mediatek Helio G91 Ultra (12 nm)

RAM dan media penyimpanan: 8 GB/256 GB

Kamera depan: 13 MP, f/2.5, (wide)

Kamera belakang: 108 MP, f/1.8, (wide), 2 MP, f/2.4, (macro)

Sistem operasi: Android 14

Baterai: 5.030 mAh

Fitur pendukung: Fingerprint (side-mounted),4G, NFC, AI face unlock, Bluetooth 5.4, mode membaca, USB-C, microSD

Harga: 8 GB/256 GB Rp 1.999.000

Jadi, tunggu apa lagi? Dengan begitu banyak pilihan smartphone berkualitas dengan harga terjangkau, sekarang adalah waktu yang tepat untuk mengupgrade ponselmu

Itulah rekomendasi HP murah Rp 1 jutaan memori 256 GB terbaik Agutus 2024.