Bingung Pilih HP Oppo Murah? Ini 5 Rekomendasi Terbaik di Agustus 2024
Rabu, 7 Agustus 2024 - 17:12 WIB
Sumber :
- Baterai tahan lama untuk penggunaan normal.
- Slot microSD untuk ekspansi penyimpanan.
- Sensor esensial termasuk pemindai sidik jari.
Kekurangan:
- Port microUSB yang sudah usang.
- Tidak ada dukungan refresh rate tinggi.
- Tidak ada fitur fast charging.
- Tanpa speaker stereo, kaca proteksi layar, dan NFC.
5. Oppo A57 (Rp 1.549.900 - 4/64 GB)
Keunggulan:
- Desain OPPO Glow yang stylish dan tahan goresan.
- Sertifikasi IP54 untuk ketahanan terhadap debu dan air.