4 Rekomendasi HP POCO 1 Jutaan Terbaik Juli 2024: Spesifikasi Tangguh, Harga Bersahabat

Spesifikasi dan harga HP Poco X6 dan Samsung Galaxy A15 4G.
Sumber :
  • pinterest

- Layar: IPS LCD 6.58 inci

- Chipset: MediaTek Helio G99

- RAM/ROM: 4 GB / 64 GB, 128 GB

- Kamera: 50 MP (wide) + 2 MP (macro) + 2 MP (depth)

- Baterai: Kapasitas tidak disebutkan

Kelebihan:

- SoC Helio G99 membuat performa harian jadi gesit

- Desain bodi yang trendi dengan tekstur seperti kulit

- Sertifikasi IP53, sehingga bodi tahan debu dan percikan air

- Layar mantap dengan refresh rate 90 Hz

- Baterai tahan lama

- Kamera utama hasilkan foto yang oke

- Antarmuka MIUI 13 menyenangkan

- Paket penjualan masih disertai charger

Kekurangan: