5 Manfaat Bunga Belimbing Wuluh yang Wajib Kamu Coba
Jumat, 11 April 2025 - 13:15 WIB

Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Bunga belimbing wuluh merupakan suatu tanaman yang kerap diduga dapat menjadi obat tradisional.
Bunga ini kaya akan antioksidan yang tinggi yang bisa menangkal radikal bebas sehingga dapat memberikan manfaat untuk kesehatan.
Mau tahu apa saja manfaat bunga belimbing wuluh?

Bunga belimbing wuluh
Photo :
- Istimewa
Berikut beberapa manfaat yang didapat dari mengonsumsi bunga belimbing wuluh.
1. Meredakan Batuk dan Radang Tenggorokan