Teh Jahe Hangat: Awal Pagi yang Sehat Ala dr Zaidul Akbar

teh jahe hangat
Sumber :
  • ISTIMEWA

• 2 gelas air putih

• Madu secukupnya (opsional)

• Perasan jeruk lemon atau nipis (opsional)

Cara:

1. Rebus air hingga mendidih.

2. Masukkan jahe yang sudah dimemarkan atau diiris ke dalam air mendidih.

3. Kecilkan api dan biarkan jahe direbus selama 10-15 menit hingga aroma dan sari jahe keluar.