Ini Dia Xiaomi 15 Dengan Spesifikasi Menarik di Bulan Desember 2024!
Senin, 23 Desember 2024 - 10:59 WIB
Sumber :
- Istimewa
Owh iya, Snapdragon 8 Elite ini merupakan penerus dari Snapdragon 8 Gen 3, jadi penerusnya bukan Snapdragon 8 Gen 4 ya. Alasan penggantian nama ini ada perubahan besar di arsitektur CPU yang digunakan, dimana chipset baru dari Qualcomm tersebut kini menggunakan core CPU Qualcomm Oryon.