Inilah Daftar HP Samsung Bekas dengan Kualitas Kamera Terbaik, Mulai Rp2,9 Jutaan

Samsung Galaxy Note20 Ultra 5G
Sumber :
  • gsmarena.com

 

Layarnya yang lebih besar 6,9 inci dan baterai 5000mAh semakin membuatnya nyaman digunakan dalam aktivitas sehari-hari. Untuk kondisi bekas, Galaxy S20 Ultra dibanderol mulai Rp3,8 juta.

 

Jika kamu menginginkan pengalaman menggunakan perangkat flagship dengan tambahan fitur stylus, Samsung Galaxy Note 20 bisa jadi pilihan tepat. 

Dengan harga bekas mulai Rp3,5 juta, Note 20 menawarkan kamera utama 12MP (wide), 64MP (telephoto), dan 12MP (ultrawide), serta kemampuan untuk merekam video 8K. 

 

Ditambah dengan stylus S Pen yang sangat berguna, Galaxy Note 20 juga dilengkapi dengan bodi tahan air dan Corning Gorilla Glass 5 untuk perlindungan maksimal.