Harga dan Spesifikasi Galaxy S25 : Pilihan Terbaik untuk Ponsel Flagship 2025

Galaxy S25
Sumber :
  • istimewa

 

Selain varian standar, Plus, dan Ultra, kabarnya Samsung juga akan menghadirkan varian baru bernama Galaxy S25 Slim, yang diperkirakan akan dirilis pada kuartal kedua 2025. 

 

Varian ini diharapkan memiliki desain yang lebih ramping dengan beberapa penyesuaian pada prosesor, layar, baterai, dan kamera, meskipun rincian lebih lanjut masih belum terungkap.