Rekomendasi 4 Laptop Rp 3-6 Juta: Terbaik untuk Mahasiswa
Laptop ini ideal untuk orang yang sering bergerak, seperti siswa atau mahasiswa, karena memiliki layar 14 inci yang kecil dan berat hanya 1,3 kg.
Laptop ini, yang ditenagai oleh prosesor AMD RyzenTM 3 7320U, memiliki kinerja yang sangat baik untuk kegiatan sehari-hari seperti browsing, mengerjakan tugas, dan streaming video resolusi tinggi.
Itu bahkan cukup untuk bermain game eSports kompetitif seperti DoTA 2, Valorant, dan CS GO dengan lancar.
3. Advan Soulmate Plus
Advan Soulmate hadir sebagai pilihan laptop terjangkau dengan performa mumpuni yang cocok untuk beragam jenis komputasi harian bagi pelajar maupun pekerja kantoran. Ditenagai oleh prosesor AMD Ryzen™ 5 3500U dengan 4 Cores dan 8 Threads, Advan Soulmate memastikan penggunanya dapat menikmati kinerja yang responsif untuk tugas-tugas seperti pengetikan, browsing internet, hingga streaming video.
Laptop 3 jutaan ini juga dilengkapi dengan RAM berkapasitas 8GB DDR4 dan penyimpanan SSD sebesar 256GB. Spesifikasi ini tentunya sudah lebih dari cukup untuk menangani komputasi harian tanpa hambatan.
Desainnya yang ergonomis dan ringan (kurang dari 1,4 kg) juga membuat laptop bertenaga prosesor AMD satu ini cocok untuk dibawa ke mana-mana.