Resep Rahasia Pisang Goreng Wijen yang Laku Keras, Omset Rp5 Juta Seminggu!

Pisang Goreng Wijen
Sumber :
  • youtube/Botak Kuliner

Cianjur – Di tengah hiruk-pikuk Pondok Bambu, Jakarta Timur, ada sebuah usaha kaki lima yang berhasil menarik perhatian warga sekitar. 

Cerita Vinin, Pemuda Inspiratif dengan Omset Rp1 Juta Sehari Jualan Indomie Chili Oil

Sebuah gerobak sederhana menjajakan pisang dan nangka goreng dengan wijen, lengkap dengan aroma harum yang menggoda. 

Meski baru beroperasi selama seminggu, usaha ini sudah menunjukkan potensi besar.

Mas Beni Berinovasi Jual Ayam Utuh, Kini Punya 3 Outlet dalam 2 Tahun, Omset Rp2,5 Juta per Hari!

Pisang Goreng Wijen

Photo :
  • youtube/Botak Kuliner

"Awalnya saya hanya coba-coba saja," ujar sang pemilik usaha yang akrab disapa Bang Ahmad. 

Camilan Unik Jakarta Timur, Pisang Kembung dengan Omzet Harian Rp600 Ribu

Dalam akun "Youtube Botak Kuliner", Sabtu (14/12), ia memulai usaha ini dengan modal kecil dan niat untuk menciptakan jajanan berkualitas tinggi. Sebelumnya, Bang Ahmad bekerja sebagai buruh kasar dengan penghasilan yang tak menentu. 

"Kerja serabutan, apapun yang penting halal. Tapi saya ingin sesuatu yang bisa saya kelola sendiri," tambahnya.

Halaman Selanjutnya
img_title