Hadiri Acara Pernikahan di Gereja, Nagita Slavina Dipuji: Masya Allah...

Nagita Slavina
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Sejauh yang diketahui, Nagita Slavina sudah terbiasa dengan perbedaan agama.

Nagita Slavina lahir dari orang tua yang berbeda agama. Ibunya, Rieta Amilia Beta, beragama Islam, dan ayahnya, Gideon Tengker, beragama Kristen.

Saat menikah kedua orang tuanya menjadi Islam atau dengan kata lain sang ayah sempat menjadi mualaf.

Tetapi setelah Rieta Amilia dan Gideon Tengker akhirnya bercerai, ayah Nagita Slavina kembali ke agama semula.

Nagita Slavina

Photo :
  • Istimewa

Beberapa waktu lalu, artis Nagita Slavina menjadi perhatian netizen.

Semua ini terjadi karena kedatangan Nagita Slavina di dalam gereja.