Bikin Dompet Tipis! Inilah Daftar 10 Kota dengan Biaya Hidup Termahal di Dunia
Jumat, 18 Juli 2025 - 13:00 WIB

Sumber :
- pinterest.com
6. New York, Amerika Serikat
Ini bukan cuma kota termahal di AS, tapi juga peringkat keenam di dunia. Rata-rata sewa apartemen di sana hampir 29% lebih tinggi dari rata-rata nasional, sekitar Rp18 juta per bulan.
7. Jenewa, Swiss
Swiss menyumbang dua kota termahal, selain Zurich ada juga Jenewa. Harga sepotong sandwich di sini bisa Rp466.000! Biaya tempat tinggal dan transportasi jadi faktor utama mahalnya hidup di kota ini.
8. Kopenhagen, Denmark
Ibu kota Denmark ini punya panorama alam memukau dan sekolah yang bagus. Tapi, harga makanan, alkohol, dan barang konsumen 40% lebih mahal dari kota lain di Uni Eropa. Sewa apartemen bisa Rp18 juta per bulan.
9. Los Angeles, Amerika Serikat